Musrenbang Kelurahan Pasar III, Desiana: Fokuskan Pembangunan dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal

- Writer

Senin, 13 Januari 2025 - 09:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG 20250113 091024 scaled Musrenbang Kelurahan Pasar III, Desiana: Fokuskan Pembangunan dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama
Foto : Musrenbang Kelurahan Pasar III Kecamatan Muara Enim

Suara Utama, Muara Enim- Pemerintah Kelurahan Pasar III menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kelurahan Pasar III di Aula Kantor Kelurahan, Kecamatan Muara Enim, Kabupaten Muara Enim.

Dalam kegiatan itu, Lurah Pasar III, Desiana S.E mengatakan bahwa musrenbang ini untuk kegiatan di tahun 2025 ini.“

“Musrenbang ini untuk kegiatan 2025,disampaikan kegiatan-kegiatan pembangunan untuk meningkatkan perekonomian lokal dan pembangunan yang belum terakomodir di tahun 2024,maka tahun 2025 ini di laksanakan untuk pembangunan nya,” ungkapnya, Senin (13/1/2025).

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Musrenbang Kelurahan Pasar III, Desiana: Fokuskan Pembangunan dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Desi menambahkan bahwa, Musrenbang 2025 ini akan fokus di pemberdayaan masyarakat Dan pemantapan ekonomi lokal yang selama ini memang mendukung peningkatan ekonomi masyarakat.

“bahwa kita mengusulkan kegiatan pembangunan yang bisa bernilai untuk masyarakat bersifat sirkular ekonomi seperti pelatihan-pelatihan UMKM dan lain sebagainya ,” ungkapnya.

BACA JUGA :  Peringatan Isra’ Mikraj Di Pesantren Al-Firdaus Matas Menjadi Ajang Sinergi Dakwah

Sementara itu, Camat Muara Enim yang di wakili Fenti Damayanti S.H menyampaikan bahwa usulan-usulan yang di sampaikan kelurahan Pasar III akan kito akomdir sesuai anggaran yang ada.

“Seperti tahun-tahun kemarin setiap usulan ini akan kita akomdir sesuai anggaran yang ada dan juga untuk tahun ini kita akan mengadakan pelatihan untuk UMKM- UMKM di wilayah kecamatan Muara Enim,” ujarnya

IMG 20250113 091054 scaled Musrenbang Kelurahan Pasar III, Desiana: Fokuskan Pembangunan dan Pemberdayaan Ekonomi Lokal Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama
Foto: Musrenbang Kelurahan Pasar III

Kegiatan tersebut dihadiri Camat Muara Enim yang diwakili Kasi Pemerintahan, Lurah Pasar III, anggota DPRD,RT/RW, LPM, tokoh masyarakat (Tomas), Babinsa, Binmas dan perwakilan Masyarakat Kelurahan Pasar III.

Penulis : Hatake

Editor : Hatake

Sumber Berita : Musrenbang Di Kelurahan Pasar III

Berita Terkait

Peringati Hari Pers Nasional, Suara Utama Serukan Jurnalis Anti Hoax
Kepala Desa Batu Bulan Dukung Program Ketahanan Pangan
Hari Pers Nasional 2025, Momentum Penguatan Integritas dan Profesionalisme Wartawan
Acara Peluncuran Buku Alkitab Dalam Bahasa Ngalik Di Yahukimo, Membuat Bagi Umat Suku Ngalik Terharu
Pelantikan Kepala Daerah Di Pastikan Serentak Pada 20 Febuari 2025
Peluncuran Alkitab Bahasa Ngalik di Dekai: Langkah Baru dalam Penyebaran Firman Allah
Pejabat Bupati Subang Buka Workshop Keprotokolan, Protokol Merupakan Pengantar Wajah Pemerintah Kabupaten Subang
Sosialisasi Pendidikan Tinggi di Takalar & Jeneponto: Siswa Diberi Info Seleksi Kampus
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:02 WIB

Peringati Hari Pers Nasional, Suara Utama Serukan Jurnalis Anti Hoax

Minggu, 9 Februari 2025 - 06:02 WIB

Kepala Desa Batu Bulan Dukung Program Ketahanan Pangan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 19:03 WIB

Hari Pers Nasional 2025, Momentum Penguatan Integritas dan Profesionalisme Wartawan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 16:09 WIB

Acara Peluncuran Buku Alkitab Dalam Bahasa Ngalik Di Yahukimo, Membuat Bagi Umat Suku Ngalik Terharu

Sabtu, 8 Februari 2025 - 13:43 WIB

Pelantikan Kepala Daerah Di Pastikan Serentak Pada 20 Febuari 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 21:45 WIB

Pejabat Bupati Subang Buka Workshop Keprotokolan, Protokol Merupakan Pengantar Wajah Pemerintah Kabupaten Subang

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:52 WIB

Sosialisasi Pendidikan Tinggi di Takalar & Jeneponto: Siswa Diberi Info Seleksi Kampus

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:35 WIB

Peresmian dan Tasyakuran Paguyuban Seni Karawitan Madya Laras yang Mendapat Hibah Gamelan dari Dinas Kebudayaan Propinsi DIY

Berita Terbaru

Foto: Kepala Desa Batu Bulan Dukung Program Ketahanan Pangan

Berita Utama

Kepala Desa Batu Bulan Dukung Program Ketahanan Pangan

Minggu, 9 Feb 2025 - 06:02 WIB

Berita Utama

Pelantikan Kepala Daerah Di Pastikan Serentak Pada 20 Febuari 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:43 WIB