Polisi Amankan Dua Orang Pelaku Pembunuhan di Tungkal

- Writer

Kamis, 2 Mei 2024 - 21:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Suara Utama

Foto: Suara Utama

SUARA UTAMA, TANJABBAR – Dua orang pelaku pembunuh di wilayah Desa Taman Raja, Kecamatan Tungkal Ulu, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi sudah diamankan oleh pihak kepolisian. Pada Kamis sore (2/5/2024)

Diduga dua pelaku tersebut diamankan polisi di kebun sawit wilayah Kecamatan Merlung.

Beredar poto dua pelaku menggunakan baju kaos warna hitam diamankan oleh Kanit Reskrim Polsek Tungkal Ulu, Kapolsek Tungkal Ulu, Kapolsek Merlung, serta beberapa polisi lainnya.

Saat dikonfirmasi Kanit Reskrim Polsek Tungkal Ulu membenarkan pengamanan terhadap dua pelaku pembunuh tersebut.

“Sudah. Langsung dibawa ke Tungkal” ungkap Kanit Reskrim saat dikonfirmasi Via WhatsApp. Pada Kamis Sore pukul 18.42 WIB

Sementara itu Kapolsek Tungkal Ulu AKP Ivan Ripa’i, S.Sos.I., M.Pd, menjelaskan untuk keterangan lebih, akan digelar release di Polres Tanjab Barat

“Sudah diamankan di kebun sawit” ujarnya

Sambung Polsek Tungkal Ulu “kayaknya besok Kapolres mau release nya bang” tutupnya .

Penulis : Ari Saputra

Editor : Ady Lubis

Berita Terkait

Nah, Kendaraan Mogok Usai Mengisi BBM Jenis Pertamax di SPBU Sungai Misang Bangko 
SEMA Banten Tantang BPKD Pandeglang! Di Mana Transparansi Anggaran?
Ketua PC SPPP SPSI membantah tuduhan kades Sungai Cambai
Penanganan Kasus Pemerkosaan Anak di Bawah Umur di Kabupaten Lumajang Dinilai Lamban
Eks Kepala Puskesmas Rumbio Jaya, Divonis 1,8 Tahun Penjara, Terbukti Korupsi Dana BOK.
Terkait Pengawasan BBM Bersubsidi, Tanggapan Kapolres Nias Dinilai Ciderai Laporan Masyarakat 
Edarkan Sabu, Burhanudin Pecatan Polri Warga Tabir Diringkus Satresnarkoba Polres Merangin 
Polres Merangin Mediasikan Bentrok Warga SAD Kelompok Temunggung GANTA dan Temunggung JANG
Berita ini 901 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 10:47 WIB

Nah, Kendaraan Mogok Usai Mengisi BBM Jenis Pertamax di SPBU Sungai Misang Bangko 

Kamis, 13 Maret 2025 - 02:11 WIB

SEMA Banten Tantang BPKD Pandeglang! Di Mana Transparansi Anggaran?

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:45 WIB

Ketua PC SPPP SPSI membantah tuduhan kades Sungai Cambai

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:55 WIB

Penanganan Kasus Pemerkosaan Anak di Bawah Umur di Kabupaten Lumajang Dinilai Lamban

Senin, 10 Maret 2025 - 19:30 WIB

Eks Kepala Puskesmas Rumbio Jaya, Divonis 1,8 Tahun Penjara, Terbukti Korupsi Dana BOK.

Jumat, 7 Maret 2025 - 23:20 WIB

Terkait Pengawasan BBM Bersubsidi, Tanggapan Kapolres Nias Dinilai Ciderai Laporan Masyarakat 

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:22 WIB

Edarkan Sabu, Burhanudin Pecatan Polri Warga Tabir Diringkus Satresnarkoba Polres Merangin 

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:31 WIB

Polres Merangin Mediasikan Bentrok Warga SAD Kelompok Temunggung GANTA dan Temunggung JANG

Berita Terbaru

ottoman empire dalam gambar

Berita Utama

Ottoman Empire (1299-1922): Imperium Islam Terbesar

Jumat, 14 Mar 2025 - 03:20 WIB