PKHI Dahsyat ! Pemprov DKI Jakarta Gandeng Lebih dari 1011 Praktisi Hipnotis

- Writer

Rabu, 28 Februari 2024 - 17:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dian M. Anwar yang mewakili DPP PKHI bersama Pejabat dari BPDB Pemprov DKI Jakarta. (27/02/2024). (Redaksi Suara Utama)

Dian M. Anwar yang mewakili DPP PKHI bersama Pejabat dari BPDB Pemprov DKI Jakarta. (27/02/2024). (Redaksi Suara Utama)

SUARA UTAMA. Jakarta- Perkumpulan Komunitas Hipnotis Indonesia / PKHI yang merupakan organisasi profesi di bidang hipnosis kini digandeng oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPDB) Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk menyediakan layanan psikososial.

*/Dapatkan Kabar terbaru dan follow di Google News Berita SUARA UTAMA

Kabid Rehabilitasi dan Rekonstruksi BPPB Pemprov DKI Jakarta yaitu Bapak Ridwan saat membuka acara mengatakan bahwa kolaborasi dengan organisasi hipnotis ini dalam rangka pelaksanaan layanan dukungan psikososial bagi masyarakat terdampak bencana. Koordinator BPBD dari seluruh wilayah DKI Jakarta hadir sebagai peserta kegiatan.

Bukan merupakan hal baru bagi perkumpulan ini dalam bermitra dengan pemerintah mengenai urusan kesehatan mental. Saat ini, PKHI merupakan organisasi profesi hipnosis terbesar di Indonesia dengan anggota puluhan ribu. Lebih dari 1011 orang diantaranya telah mengantongi ijin praktik hipnoterapi.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 PKHI Dahsyat ! Pemprov DKI Jakarta Gandeng Lebih dari 1011 Praktisi Hipnotis Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

BACA JUGA: Pasraman Kilat Spesial Menyambut Hari Raya Nyepi Tahun 2024

PKHI mengucapkan Selamat Hari Raya Galungan pada tanggal 28 februari 2024 bagi pengurus dan anngota yang merayakan. (28/02/2024). (Redaksi Suara Utama)
PKHI mengucapkan Selamat Hari Raya Galungan pada tanggal 28 februari 2024 bagi pengurus dan anngota yang merayakan. (28/02/2024). (Redaksi Suara Utama)

BACA JUGA: Bermitra dengan Organisasi di Bawah Naungan PBB – UNESCAP, Heboh 1 Lembaga Pelatihan Hipnoterapi telah Terakreditasi di Indonesia

Pada bulan Agustus tahun 2019, PKHI ditetapkan sebagai salah satu organisasi profesi yang diberikan kewenangan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia untuk memberikan rekomendasi kepada para hipnotis guna mengajukan ijin praktik layanan hipnoterapi.

Untuk memastikan masyarakat mendapatkan layanan di bidang hipnosis dan hipnoterapi dari hipnoterapis yang kompeten, pemerintah melalui Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) telah memberikan lisensi kepada Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) untuk melakukan uji kompetensi. LSP Kompeten Hipnotis Indonesia (LSP KHI) yang didirikan oleh perkumpulan PKHI pun telah mengantongi lisensi dari BNSP.

BACA JUGA: Hypnoparenting bagi 120-an Ibu-ibu Bhayangkari Polres Kolaka, Kolaborasi Dahsyat KITA IHC Sulawesi Tenggara

Sosok Dian Muhammad Anwar yaitu Sekretaris DPP PKHI yang juga merupakan Trainer Handal IHC / Indonesian Hypnosis Centre. (27/02/2004). (Redaksi Suara Utama)
Sosok Dian Muhammad Anwar yaitu Sekretaris DPP PKHI yang juga merupakan Trainer Handal IHC / Indonesian Hypnosis Centre. (27/02/2004). (Redaksi Suara Utama)

BACA JUGA: Dahsyat KITA IHC: 1700-an Orang Peserta Seminar di Surabaya di-Hipnosis

Seseorang dapat dinyatakan kompeten dalam melakukan praktik hipnosis dan hipnoterapi setelah melalui uji kompetensi yang dilakukan oleh assessor BNSP. LSP KHI yang didirikan oleh PKHI merupakan satu-satunya lembaga yang dapat menyelenggarakan uji kompetensi tersebut.

BACA JUGA :  Pembukaan Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Meriah Di Tanggamus

Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat PKHI yaitu Avifi Arka, Ph.D yang diwakili Sekretaris DPP yaitu Dian M. Anwar menghadiri undangan dari Kepala Pelaksana BPPD DKI Jakarta bertempat di Gedung Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Provinsi DKI Jakarta pada hari Selasa, 27 Februari 2024.

BACA JUGA: Kopdar KITA IHC Yogyakarta, Ungkap 3 Alasan Menarik Seseorang Mendatangi Hipnoterapis

BPDB DKI Jakarta menggandeng organisasi  profesi hipnotis terbesar PKHI untuk fasilitasi layanan  Psikososial. (27/02/2024). (Redaksi Suara Utama)
BPDB DKI Jakarta menggandeng organisasi profesi hipnotis terbesar PKHI untuk fasilitasi layanan Psikososial. (27/02/2024). (Redaksi Suara Utama)

Dalam kesempatan tersebut, Dian M. Anwar, hipnoterapis profesional yang merupakan trainer handal dari Indonesian Hypnosis Centre (IHC) diminta untuk memberikan terapi massal kepada seluruh peserta kegiatan. Di luar dugaan, ternyata terapi massal yang diberikan olehnya sukses membantu para petugas BPPD DKI Jakarta mengatasi masalah perasaan trauma yang pernah mereka alami saat bertugas di lapangan.

BACA JUGA: Hari Pers Nasional, Redaksi Suara Utama Ucapkan Selamat Kepada 10 Jurnalis Peraih Award

Diwawancarai oleh Jurnalis Suara Utama ID, Dian Muhammad Anwar menyampaikan bahwa PKHI diminta untuk memberikan sumbangsih hipnoterapi bagi masyarakat terdampak bencana.

“Tak hanya di Jakarta, hipnotis kompeten yang telah bersertifikasi BNSP dari PKHI, akan diikutsertakan dalam tiap penanganan peristiwa bencana di seluruh Indonesia, guna menjadi tim konseling dan hipnoterapi,” ungkapnya.

Berita Terkait

Manfaatkan Momen Ramadhan (KWIP) DPC Merangin Bagi-Bagi Takjil ke Pengguna Jalan
Portal Elektronik Pasar Maron Hampir 5 Tahun Tidak di Operasikan. Kini Butuh Perbaikan.
Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Sukses Digelar di Kecamatan Limau, SMKN 1 Kotaagung Barat Jadi Juara Umum
Pembukaan Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Meriah Di Tanggamus
Safari Dongeng Mas Jarwo & Gogon: Menumbuhkan Cinta Palestina di Hati Anak Lampung
Pemberantasan Korupsi: Menggerakkan Kekuatan Rakyat dari Akar Rumput
Buka Bersama dan Diskusi Solusi Penanganan Banjir GPA Balikpapan: Mahasiswa dan Warga Bersatu Cari Jalan Keluar
Pelantikan Pengurus Forum Kader Pemuda Bela Negara Balikpapan Masa Bakti 2025-2028: Pemuda Siap Menjadi Garda Terdepan Bangsa
Berita ini 232 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:50 WIB

Manfaatkan Momen Ramadhan (KWIP) DPC Merangin Bagi-Bagi Takjil ke Pengguna Jalan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:47 WIB

Portal Elektronik Pasar Maron Hampir 5 Tahun Tidak di Operasikan. Kini Butuh Perbaikan.

Minggu, 16 Maret 2025 - 09:35 WIB

Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Sukses Digelar di Kecamatan Limau, SMKN 1 Kotaagung Barat Jadi Juara Umum

Minggu, 16 Maret 2025 - 09:28 WIB

Pembukaan Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Meriah Di Tanggamus

Minggu, 16 Maret 2025 - 05:43 WIB

Safari Dongeng Mas Jarwo & Gogon: Menumbuhkan Cinta Palestina di Hati Anak Lampung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:14 WIB

Buka Bersama dan Diskusi Solusi Penanganan Banjir GPA Balikpapan: Mahasiswa dan Warga Bersatu Cari Jalan Keluar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:45 WIB

Pelantikan Pengurus Forum Kader Pemuda Bela Negara Balikpapan Masa Bakti 2025-2028: Pemuda Siap Menjadi Garda Terdepan Bangsa

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:56 WIB

Usai Statmennya Viral di Pemberitaan, Sugeng Bendahara SMAN 6 Merangin Panik

Berita Terbaru