Pencari Batu Temukan 1 buah Mortir di Sungai Klawing, Diduga Masih Aktif

- Writer

Jumat, 16 Agustus 2024 - 07:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Penemuan mortir oleh seorang pencari batu di aliran Sungai Klawing wilayah Dusun Keponggok, Kelurahan Wirasana, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Kamis (15/8/2024) siang.

Foto: Penemuan mortir oleh seorang pencari batu di aliran Sungai Klawing wilayah Dusun Keponggok, Kelurahan Wirasana, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Kamis (15/8/2024) siang.

SUARA UTAMA, Purbalingga – Seorang pencari batu menemukan benda diduga mortir di aliran Sungai Klawing wilayah Dusun Keponggok, Kelurahan Wirasana, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Kamis (15/8/2024) siang.

Kapolsek PurbaIingga AKP Setiadi mengatakan mortir ditemukan sekira jam 13.30 WIB oleh Rohadi (72) warga Desa Jatisaba, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga yang sedang mencari batu sungai.

“Saat mencari batu, Rohadi menemukan benda yang dikira merupakan besi rongsokan. Namun setelah diangkat dari dalam air ternyata benda menyerupai mortir,” jelasnya.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Pencari Batu Temukan 1 buah Mortir di Sungai Klawing, Diduga Masih Aktif Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Kalah Judi Online Berujung Ancaman Penjara 4 Tahun

BACA JUGA :  PT. BPR Padang Tarab Gelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)

Mendapati hal itu, Rohadi kemudian meletakkan benda yang ditemukan di atas pasir pinggir sungai. Kemudian warga melaporkan kepada pihak kepolisian Polsek Purbalingga dan TNI Koramil 01/Pbg.

“Kami bersama pihak TNI kemudian mengamankan benda yang diduga merupakan mortir tersebut dari lokasi ditemukan,” katanya.

Menurut Kapolsek, benda tersebut sementara diletakkan di atas tanah kebun pinggir sungai. Di sekitar lokasi juga dipasang garis polisi agar tidak ada masyarakat yang mendekat.

“Akan dilakukan pengecekan oleh tim Gegana Satbrimob Polda Jateng terkait kondisinya. Apabila masih aktif akan dilakukan pemusnahan sesuai prosedur,” pungkasnya.

Penulis : Dedi Widiyanto

Sumber Berita : Polres Purbalingga

Berita Terkait

Komunitas BTN Gelar Santunan Yatim dan Dhuafa di Surabaya, Sambut Ramadhan dengan Berbagi
Menjaga Terang di Bulan Ramadan, GM PLN UIT JBB Siaga di Garda Terdepan
Penanganan Kasus Pemerkosaan Anak di Bawah Umur di Kabupaten Lumajang Dinilai Lamban
“OPLOSAN PERTAMINA 2018-2023: Skandal yang Menghancurkan Harapan dan Mencederai Rakyat”
Eks Kepala Puskesmas Rumbio Jaya, Divonis 1,8 Tahun Penjara, Terbukti Korupsi Dana BOK.
Ramadhan Penuh Berkah, Lapas Kelas llB Bangko Adakan Pesantren Kilat untuk Warga Binaan
Kangkangi Undang-Undang Pers, Kepala SMKN 3 Gunungsitoli Batasi Akses Informasi Dana BOS
Mengoptimalkan Subsidi Rakyat: Hindari Tumpang Tindih dan Ketidaktepatan Sasaran
Berita ini 137 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:46 WIB

Komunitas BTN Gelar Santunan Yatim dan Dhuafa di Surabaya, Sambut Ramadhan dengan Berbagi

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:19 WIB

Menjaga Terang di Bulan Ramadan, GM PLN UIT JBB Siaga di Garda Terdepan

Senin, 10 Maret 2025 - 23:03 WIB

“OPLOSAN PERTAMINA 2018-2023: Skandal yang Menghancurkan Harapan dan Mencederai Rakyat”

Senin, 10 Maret 2025 - 19:30 WIB

Eks Kepala Puskesmas Rumbio Jaya, Divonis 1,8 Tahun Penjara, Terbukti Korupsi Dana BOK.

Senin, 10 Maret 2025 - 19:19 WIB

Ramadhan Penuh Berkah, Lapas Kelas llB Bangko Adakan Pesantren Kilat untuk Warga Binaan

Senin, 10 Maret 2025 - 18:20 WIB

Kangkangi Undang-Undang Pers, Kepala SMKN 3 Gunungsitoli Batasi Akses Informasi Dana BOS

Senin, 10 Maret 2025 - 00:21 WIB

Mengoptimalkan Subsidi Rakyat: Hindari Tumpang Tindih dan Ketidaktepatan Sasaran

Sabtu, 8 Maret 2025 - 20:43 WIB

Melacak Sejarah Peradaban melalui Hisab, Rukyat, dan Utang Peradaban

Berita Terbaru

Ilustrasi : Para redaktur sedang berdiskusi di ruang redaksi menentukan suatu editorial ( Sumber : Freepik)

Artikel

Editorial Media Massa

Selasa, 11 Mar 2025 - 16:11 WIB

Ilustrasi: Ketika Wartawan Menjadi Pemangsa dan Penjaga Harapan
||Nafian Faiz|| suarautama.id

Artikel

Ketika Wartawan Menjadi Pemangsa dan Penjaga Harapan

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:51 WIB