Pasokan LPG 3 Kg ke Sejumlah Pangkalan di Merangin Macet, Dirut PT. Putra Siarang Mengkambinghitamkan Pertamina

- Writer

Senin, 1 Juli 2024 - 10:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Direktur PT. Putra Siarang, Anju Saragih

Foto: Direktur PT. Putra Siarang, Anju Saragih

SUARA UTAMA, Merangin – Sejumlah pangkalan Elpiji 3 Kg yang ada di Kabupaten Merangin, Provinsi Jambi mengeluhkan ketidaksesuaian pasokan tabung elpiji , terutama pangkalan yang bermitra dengan PT. Putra Siarang yang beralamat di Jl. Lintas Sumatra, Desa Tambang Baru, Kecamatan Tabir Lintas.

Berdasarkan informasi yang dihimpun oleh media ini dilapangan mendapati bahwa ada beberapa pangkalan Elpiji 3 kg Mitra dari PT. Putra Siarang yang menuding di curangi oleh PT. Putra Siarang dengan alasan pendistribusian nya tidak sesuai kuota yang telah di sepakati bersama.

Dijumpai oleh media ini pada selasa (11/6/24) Direktur Utama PT. Putra Siarang, Anju Saragih mengatakan , menurutnya pengurangan kuota tersebut bukan ada unsur kesengajaan dari pihak PT. Putra Siarang, namun karena pasokan dari Pertamina yang berkurang dan tidak sesuai dengan kuota yang ada.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Pasokan LPG 3 Kg ke Sejumlah Pangkalan di Merangin Macet, Dirut PT. Putra Siarang Mengkambinghitamkan Pertamina Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ya kami selaku Direktur Utama PT Putra Siarang bertanggung jawab dalam pengawasan dan pendistribusian untuk wilayah Kabupaten Merangin, jadi terkait dengan informasi yang mengatakan kami melakukan kecurangan tersebut perlu saya klarifikasi bahwa itu tidak semua nya benar, karena kami tergantung pasokan dari pertamina, dan untuk saat ini pasokan dari Pertamina ke Agen kami memang tidak stabil, untuk itu kami menyalurkan ke beberapa pangkalan ya sesuai dengan kuota yang kami dapat dari pertamina, untuk itu kami membagikan dan mendistribusikan secara rata, karena pangkalan kita di Merangin saat ini ada kurang lebih 66 pangkalan,” Demikian Kata Anju Saragih.

BACA JUGA :  Pertamina Diminta Tindak Pangkalan LPG 3 Kg Nakal Milik Fernandes di Toko Mantan Kades Kandang

Selanjutnya, terkait dengan hal ini, sejumlah pemilik pangkalan yang ada di Merangin meminta kepada pihak Pertamina untuk mengevaluasi kinerja Anju Saragih sebagai Direktur PT. Putra Siarang karena dianggap sudah tidak mampu lagi melaksanakan kinerja dengan baik.

“Kami minta pihak Pertamina untuk Mengevaluasi kinerja Direktur PT. Putra Siarang, karena kami menganggap banyak kemunduran, dan sampai kapanpun tidak bakal stabil selagi PT. Siarang buka pangkalan trus, buktinya kemarin pas meeting di Bangko tempat bang madun ada yang baru lagi, karena ideal nya 1 agen maksimal 30 pangkalan mas, ini satu agen sampai 60 lebih,

Jadi managemennya yang perlu di perbaiki, pangkalann saya minggu ini cuma dikirim  110,120 tabung mas, macet sekali,” Demikian ucap salah satu pemilik Pangkalan di Kecamatan Margo Tabir.

Penulis : Ady Lubis

Editor : Ady Lubis

Sumber Berita : Wartawan Suara Utama

Berita Terkait

Meningkatkan Literasi Pajak Lewat Pelatihan CFTAX di AR Learning Center 
Momen Ramadhan, BUMDes ‘Harjo Sejahtera’ Desa Sido Harjo Bagikan Sembako ke Masyarakat 
PDM dan PDA Tulang Bawang, Lampung Audiensi dengan Bupati, Bahas Sinergi untuk Kemajuan Daerah
Seberapa Besar Peran Muhammadiyah dalam Kemajuan Indonesia ?
Oknum Petugas Pelabuhan Diamankan Polres Nias, PT. Pelindo Gunungsitoli Pura-pura Tak Tahu
Kasat Reskrim Polres Nias Tegaskan Proses Penyidikan Berlanjut Soal Dugaan Karcis Ilegal
BRICS : Pilar Kekuatan Baru dalam Tatanan Dunia
Dugaan FARPKeN Terbukti, Polres Nias Amankan Oknum Petugas PT. Pelindo Terkait Penjualan Karcis Palsu
Berita ini 318 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:56 WIB

Meningkatkan Literasi Pajak Lewat Pelatihan CFTAX di AR Learning Center 

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:37 WIB

PDM dan PDA Tulang Bawang, Lampung Audiensi dengan Bupati, Bahas Sinergi untuk Kemajuan Daerah

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:06 WIB

Seberapa Besar Peran Muhammadiyah dalam Kemajuan Indonesia ?

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:30 WIB

Oknum Petugas Pelabuhan Diamankan Polres Nias, PT. Pelindo Gunungsitoli Pura-pura Tak Tahu

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:18 WIB

Kasat Reskrim Polres Nias Tegaskan Proses Penyidikan Berlanjut Soal Dugaan Karcis Ilegal

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:54 WIB

BRICS : Pilar Kekuatan Baru dalam Tatanan Dunia

Selasa, 25 Maret 2025 - 12:46 WIB

Dugaan FARPKeN Terbukti, Polres Nias Amankan Oknum Petugas PT. Pelindo Terkait Penjualan Karcis Palsu

Selasa, 25 Maret 2025 - 06:29 WIB

“Pemimpin Indonesia: Datang Dijunjung, Pergi Dicela”

Berita Terbaru

Ilustrasi unjuk rasa sebagai wujud demokrasi (Sumber : Freepik)

Artikel

Matinya Demokrasi Di Indonesia

Rabu, 26 Mar 2025 - 15:51 WIB

Ilustrasi kaum papa (Sumber : Freepik)

Artikel

Memaknai Mudik Lebaran Kaum Papa dalam Jurnalisme

Rabu, 26 Mar 2025 - 10:27 WIB