PKL Tergeser, Terkesan Paguyuban PKL Stadion GMK Tidak Searah Dengan Panitia Takjil Yang Melibatkan Lima OPD.

- Writer

Sabtu, 1 Maret 2025 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG 20250301 WA0001 PKL Tergeser, Terkesan Paguyuban PKL Stadion GMK Tidak Searah Dengan Panitia Takjil Yang Melibatkan Lima OPD.  Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SUARA UTAMA Probolinggo-

Stadion Gelora Merdeka Kraksaan (GMK) kabupaten Probolinggo di resmikan pada tanggal 14 Desember 2024. dan di kelola oleh Dinas Pemuda Olahraga dan pariwisata (Disporapar) bertugas di bagian dalam stadion. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) bertugas bagian Luar Stadion. sedangkan pendataan/penataan PKL bagian DKUPP dan pihak kecamatan Kraksaan. untuk Satpol PP bertugas di lingkungan luar stadion.01/03/2025.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 PKL Tergeser, Terkesan Paguyuban PKL Stadion GMK Tidak Searah Dengan Panitia Takjil Yang Melibatkan Lima OPD.  Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

selama bulan Ramadhan Stadion Gelora Merdeka Kraksaan, para PKL di Koordinir Oleh Dua Kelompok. diantaranya, Panitia Takjil yang melibatkan Lima OPD dan Paguyuban PKL. Namun, Sangat di Sayangkan dan Terkesan Paguyuban Tidak selaras, searah dengan panitia Takjil termasuk lima OPD tersebut.

walaupun Stadion Gelora Merdeka di kelola oleh Lima OPD, di duga pembentukan/pemilihan ketua paguyuban Tidak melibatkan kelima OPD tersebut. padahal, Pemerintah harus melakukan pembinaan kepada perwakilan paguyuban PKL secara rutin. Dengan Harapan, SDM pelaku usaha kecil tersebut meningkat hingga terus berkembang besar.

salah satu PKL di stadion GMK “AG” Dengan adanya takjil di bulan Ramadhan dirinya Bergeser dari Tempat setiap biasanya. “terpaksa kami pindah jualan nya, karena di tempat biasa selama bulan Ramadhan di tempati lapak takjil. “Ucap nya.

Saat team media menemui Ketua paguyuban yang masih belum ber SK “Didik Tri Wahyudi” yang di informasikan terpilih sebagai ketua paguyuban PKL. Dirinya Membenarkan telah terpilih secara aklamasi. “saya terpilih lagi menjadi ketua paguyuban PKL. dengan kandidat ketua paguyuban ada orang. (1)WM, dengan suara 5 orang. (2) DD, Dengan suara 69 orang, dan (3) AR dengan suara 1 orang. “Jelas nya.

BACA JUGA :  Kecelakaan di Pasupati Bandung

dirinya juga menambah bahwa adanya Takjil di stadion gelora merdeka Kraksaan para PKL tidak setuju. “Saya di luar panitia Takjil, sebenarnya Para PKL tidak setuju tempat nya di Geser. paling tidak, jika di butuhkan nanti hanya listrik nya pakai punya saya. listrik saya pribadi, tapi ada Siup nya. “ucap nya.

Sementara Camat Kraksaan “Puja Kurniawan W” saat di konfirmasi terkait pemilihan ketua paguyuban, dirinya mengatakan tidak tau. belum ada laporan ke saya. memang pada saat itu, ada undangan. namun, karena DKUPP masih ada kegiatan, akhirnya di undur. “Kata camat Kraksaan.

lebih lanjut team media mengkonfirmasi kepala DKUPP “Taufiq Alami” Lewat jejaring Sosial watshap via chat. dengan prihal yang sama, yaitu pemilihan ketua paguyuban PKL di stadion Gelora Merdeka Kraksaan. Namun, Sampai berita di terbitkan belum ada jawaban.

Penulis : AM

Berita Terkait

Kabel  Milik Telkom Terlepas di perbatasan Gading kulon- Sentulan. Keluhan Pengendara Merambat kepada Kabel Wifi. 
Membidik Dakwah Digital Kader MU Tulang Bawang Ikuti Bimtek Jurnalistik
Belum Lunas pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Camat Kraksaan Sebut Ada SPPT Namun Tidak Ada Obyek.
Gelar Bakti Sosial Menjelang Ramadhan 1446 H. Polres Probolinggo Gandeng Mahasiswa.
Menakjubkan! Kisah Seorang Guru dengan Siswa yang Cerdik dan Bijak
Di Duga Langgar UU Keterbukaan informasi Publik, MI Nurul Islam Desa Opo Opo Krejengan Terkesan Mengalihkan Konfirmasi Media.
Inspektorat kabupaten Probolinggo, Akan berikan Sanksi Terhadap Oknum Yang di Duga Gelapkan Uang Hasil Penarikan PBB Wilayah kecamatan Banyuanyar. 
Balai Besar TNBTS Umumkan Penutupan Sepihak dan Merugikan, PHRI BPC Probolinggo Meminta Pertimbangkan Kembali. 
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 10:28 WIB

PKL Tergeser, Terkesan Paguyuban PKL Stadion GMK Tidak Searah Dengan Panitia Takjil Yang Melibatkan Lima OPD. 

Jumat, 28 Februari 2025 - 09:23 WIB

Kabel  Milik Telkom Terlepas di perbatasan Gading kulon- Sentulan. Keluhan Pengendara Merambat kepada Kabel Wifi. 

Jumat, 28 Februari 2025 - 07:48 WIB

Membidik Dakwah Digital Kader MU Tulang Bawang Ikuti Bimtek Jurnalistik

Kamis, 27 Februari 2025 - 19:51 WIB

Belum Lunas pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Camat Kraksaan Sebut Ada SPPT Namun Tidak Ada Obyek.

Kamis, 27 Februari 2025 - 14:06 WIB

Gelar Bakti Sosial Menjelang Ramadhan 1446 H. Polres Probolinggo Gandeng Mahasiswa.

Kamis, 27 Februari 2025 - 11:15 WIB

Menakjubkan! Kisah Seorang Guru dengan Siswa yang Cerdik dan Bijak

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:10 WIB

Di Duga Langgar UU Keterbukaan informasi Publik, MI Nurul Islam Desa Opo Opo Krejengan Terkesan Mengalihkan Konfirmasi Media.

Rabu, 26 Februari 2025 - 19:32 WIB

Inspektorat kabupaten Probolinggo, Akan berikan Sanksi Terhadap Oknum Yang di Duga Gelapkan Uang Hasil Penarikan PBB Wilayah kecamatan Banyuanyar. 

Berita Terbaru

Ilustrasi: Perjalananll Nafian Faiz (suarautama.id)

Feature

Jalan Pulang, Hujan, dan Renungan tentang Hidup

Jumat, 28 Feb 2025 - 20:59 WIB