Milad dan Silatnas, Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara Berikan Penghargaan untuk 7 Anggota Terbaik

- Writer

Selasa, 21 Januari 2025 - 16:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Penghargaan Keanggotaan AR Learning Center dan Suara Utama, Puncak Milad Akbar Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara (Aisyah Putri Widodo/SUARA UTAMA)

FOTO : Penghargaan Keanggotaan AR Learning Center dan Suara Utama, Puncak Milad Akbar Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara (Aisyah Putri Widodo/SUARA UTAMA)

Penghargaan Keanggotaan AR Learning Center dan Suara Utama, Puncak Milad Akbar dan Silatnas Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara 

SUARA UTAMA, Jakarta – Kegiatan Milad Akbar dan Silaturahmi Nasional (Silatnas) Keluarga Besar Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara yang digelar pada Kamis hingga Jum’at, 16-17 Januari 2025, di Asrama Haji Jakarta Timur, berlangsung sukses dan penuh antusiasme.

FOTO : Penghargaan Keanggotaan AR Learning Center dan Suara Utama, Puncak Milad Akbar Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara (Aisyah Putri Widodo/SUARA UTAMA)
FOTO : Penghargaan Keanggotaan AR Learning Center dan Suara Utama, Puncak Milad Akbar Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara (Aisyah Putri Widodo/SUARA UTAMA)

Acara yang menjadi momentum bersejarah ini tidak hanya menjadi ajang silaturahmi, tetapi juga memberikan penghargaan kepada sejumlah individu yang berperan besar dalam perkembangan Lembaga AR Learning Center dan Redaksi Suara Utama sepanjang tahun 2024.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Milad dan Silatnas, Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara Berikan Penghargaan untuk 7 Anggota Terbaik Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam acara tersebut, puluhan peserta dari panitia dan relawan hadir untuk menyaksikan sesi penghargaan yang paling ditunggu-tunggu. Mas Andre Hariyanto, Founder dan Pembina Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara (YPPN), dalam sambutannya mengucapkan selamat dan sukses kepada para penerima penghargaan.

“Semoga penghargaan ini menjadi semangat baru untuk terus istiqomah dan meningkatkan komitmen dalam berkarya,” ungkap Mas Andre yang lahir di Mojokerto, Jawa Timur 24 Mei 1993.

BACA JUGA :  Pengacara asal Blitar Wawan Andri Raih Lisensi Sertifikat Perpajakan di AR Learning Center

Berikut adalah daftar penerima penghargaan (Award) dalam kategori Milad Akbar dan Silatnas 2024:

1. Kepala Perwakilan Provinsi atau Kaperwil Suara Utama Terbaik – Zahruddin Hodsay, Kaperwil Sumatera Selatan

2. Kepala Biro Daerah Kota Kabupaten atau Kabiro Suara Utama Terbaik – Fagi Oktoroy, Kabiro Karawang Jawa Barat

3. Jurnalis Terbaik – Agus Budiana, Dewan Pakar Media

4. Wartawan Teladan – Supriyadi Lubis, Kaperwil Jambi naik pangkat Wapemred

5. Master Trainer AR Learning Center Terbaik – Aditiyas Rahadi

6. Alumni dan Member AR Learning Center Terbaik – M. Muslim

7. Pengurus Yayasan Terbaik – Iman Suwono

Acara ini semakin mempererat hubungan antar anggota dan relawan, serta memberikan motivasi untuk terus berkarya demi kemajuan pendidikan dan informasi di tanah air.

Penulis : Suci

Editor : Zhafran

Sumber Berita : Redaksi Suara Utama

Berita Terkait

Libur, Belajar dan Libur Lagi…Itu Skema Pembelajaran di Bulan Ramadhan Tahun Ini
Penindakan Pol PP Merangin Terhadap PKL Dianggap Tajam ke Bawah Tumpul ke Atas
Pesona Pulau Tabuan Lampung, Lebih dari Ekspektasi
Konon Kucing Di Anggap Memiliki 9 Nyawa Mitos Atau Fakta
Doktor Wakaf UIN Sunan Kalijaga
Ternyata Serpihan Kayu Secang Mengatasi Tumor dan Kadar gula darah
Tolak PPPK Paruh Waktu, Ratusan Honorer Nakes Geruduk Kantor DPRD Merangin
Kapolresta Balikpapan Berikan Reward Kepada 32 Anggota Berprestasi dalam Upacara Mingguan
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 17:01 WIB

Libur, Belajar dan Libur Lagi…Itu Skema Pembelajaran di Bulan Ramadhan Tahun Ini

Selasa, 21 Januari 2025 - 16:29 WIB

Milad dan Silatnas, Yayasan Pusat Pembelajaran Nusantara Berikan Penghargaan untuk 7 Anggota Terbaik

Selasa, 21 Januari 2025 - 15:03 WIB

Penindakan Pol PP Merangin Terhadap PKL Dianggap Tajam ke Bawah Tumpul ke Atas

Selasa, 21 Januari 2025 - 12:09 WIB

Pesona Pulau Tabuan Lampung, Lebih dari Ekspektasi

Selasa, 21 Januari 2025 - 10:30 WIB

Konon Kucing Di Anggap Memiliki 9 Nyawa Mitos Atau Fakta

Senin, 20 Januari 2025 - 15:04 WIB

Ternyata Serpihan Kayu Secang Mengatasi Tumor dan Kadar gula darah

Senin, 20 Januari 2025 - 13:58 WIB

Tolak PPPK Paruh Waktu, Ratusan Honorer Nakes Geruduk Kantor DPRD Merangin

Senin, 20 Januari 2025 - 09:47 WIB

Kapolresta Balikpapan Berikan Reward Kepada 32 Anggota Berprestasi dalam Upacara Mingguan

Berita Terbaru

Keindahan Alam Pulau Tabuan Tanggamus.Suarautama.id. (Nafian faiz)

Berita Utama

Pesona Pulau Tabuan Lampung, Lebih dari Ekspektasi

Selasa, 21 Jan 2025 - 12:09 WIB

Berita Utama

Konon Kucing Di Anggap Memiliki 9 Nyawa Mitos Atau Fakta

Selasa, 21 Jan 2025 - 10:30 WIB