YDSF Semarakkan Hari Anak dengan Bantuan Tas di SLB Putra Jaya

- Writer

Rabu, 24 Juli 2024 - 15:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 (SUARA UTAMA)

FOTO : YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 (SUARA UTAMA)

SUARA UTAMA, Malang – Yayasan Dana Sosial Al-Falah (YDSF) sukses salurkan bantuan tas sekolah untuk anak-anak disabilitas di Sekolah Luar Biasa (SLB) Putra Jaya di Kota Malang, Jawa Timur.

FOTO : YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 (SUARA UTAMA)
FOTO : YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 (SUARA UTAMA)

Lapor Mokhammad Fandi Bakhtiar,S.Pd Kepala YSDF Cabang Malang kepada Redaksi Suara Utama, Rabu (24/07/2024).

Penyerahan bantuan ini berlangsung dengan penuh semangat dan kebahagiaan dalam rangka memperingari Hari Anak Nasional Selasa 23 Juli 2024.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 YDSF Semarakkan Hari Anak dengan Bantuan Tas di SLB Putra Jaya Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan Fandi, Tas-tas sekolah tersebut diserahkan dengan harapan dapat mendukung kebutuhan belajar dan memberikan semangat baru kepada siswa-siswa di SLB Putra Jaya.

“Kami sangat senang dapat berpartisipasi dalam perayaan Hari Anak Nasional dengan memberikan bantuan ini. Anak-anak disabilitas berhak mendapatkan akses yang sama dalam pendidikan dan kami berharap tas sekolah ini bisa membantu mereka dalam proses belajar mereka,” ucap Fandi demikian panggilan akrabnya.

BACA JUGA :  Gemawira Sumut Latih Mahasiswa Digital Marketing Workshop

Ibu Dewanti Rumpoko selaku ketua Yayasan SLB Putra Jaya menyampaikan terima kasih kepada YDSF atas kepedulian dan dukungan yang diberikan.

“Semoga kerja sama ini dapat terus berlanjut dan memberikan dampak positif bagi pendidikan anak-anak disabilitas,” ungkapnya.

YDSF berharap dapat mendorong lebih banyak pihak untuk turut berkontribusi dalam mendukung pendidikan inklusif dan memberikan kesempatan yang lebih baik bagi semua anak.

FOTO : YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 (SUARA UTAMA)
FOTO : YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 (SUARA UTAMA)

YDSF Bantu Tas Sekolah untuk Anak Disabilitas di SLB Putra Jaya dalam Hari Anak Nasional 2024 

Blue and Yellow Professional Webinar A4 4 1 YDSF Semarakkan Hari Anak dengan Bantuan Tas di SLB Putra Jaya Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

Penulis : Fandi YDSF Malang

Editor : Mas Andre Hariyanto

Sumber Berita : Redaksi Suara Utama

Berita Terkait

Wakil Bupati Murison: Apel Kesadaran Nasional di Kerinci
Psikologi Kegelapan : Memahami Gaslighting, Narcissism, dan Persuasi Berbahaya !
Manfaatkan Momen Ramadhan (KWIP) DPC Merangin Bagi-Bagi Takjil ke Pengguna Jalan
Portal Elektronik Pasar Maron Hampir 5 Tahun Tidak di Operasikan. Kini Butuh Perbaikan.
Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Sukses Digelar di Kecamatan Limau, SMKN 1 Kotaagung Barat Jadi Juara Umum
Pembukaan Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Meriah Di Tanggamus
Safari Dongeng Mas Jarwo & Gogon: Menumbuhkan Cinta Palestina di Hati Anak Lampung
Pemberantasan Korupsi: Menggerakkan Kekuatan Rakyat dari Akar Rumput
Berita ini 144 kali dibaca
YDSF Semarakkan Hari Anak dengan Bantuan Tas di SLB Putra Jaya

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 09:56 WIB

Wakil Bupati Murison: Apel Kesadaran Nasional di Kerinci

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:26 WIB

Psikologi Kegelapan : Memahami Gaslighting, Narcissism, dan Persuasi Berbahaya !

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:50 WIB

Manfaatkan Momen Ramadhan (KWIP) DPC Merangin Bagi-Bagi Takjil ke Pengguna Jalan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:47 WIB

Portal Elektronik Pasar Maron Hampir 5 Tahun Tidak di Operasikan. Kini Butuh Perbaikan.

Minggu, 16 Maret 2025 - 09:35 WIB

Kemah Pramuka Giat Songsong Ramadhan (GSR) III Tahun 2025 Sukses Digelar di Kecamatan Limau, SMKN 1 Kotaagung Barat Jadi Juara Umum

Minggu, 16 Maret 2025 - 05:43 WIB

Safari Dongeng Mas Jarwo & Gogon: Menumbuhkan Cinta Palestina di Hati Anak Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 03:28 WIB

Pemberantasan Korupsi: Menggerakkan Kekuatan Rakyat dari Akar Rumput

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:14 WIB

Buka Bersama dan Diskusi Solusi Penanganan Banjir GPA Balikpapan: Mahasiswa dan Warga Bersatu Cari Jalan Keluar

Berita Terbaru

Berita Utama

Wakil Bupati Murison: Apel Kesadaran Nasional di Kerinci

Senin, 17 Mar 2025 - 09:56 WIB