Hadiri Hari Lahir Muslimat NU ke-78, Ini Harapan Pj Bupati Tulang Bawang 

- Writer

Sabtu, 13 Juli 2024 - 21:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj. Bupati Tulang Bawang, Hadiri Hari Lahir Muslimat NU ke-78,    di Tulang Bawang (13/7). Suarautama.id

Pj. Bupati Tulang Bawang, Hadiri Hari Lahir Muslimat NU ke-78, di Tulang Bawang (13/7). Suarautama.id

SUARA UTAMA, Tulang Bawang – Pj. Bupati Tulang Bawang, Drs. Qudrotul Ikhwan, MM, memberikan sambutan dan menghadiri acara Hari Lahir (Harlah) Muslimat NU Ke-78 di Kampung Gedung Rejo Sakti, Penawar Aji, Sabtu (13/7/2024).

Dalam sambutannya, Pj. Bupati Qudrotul Ikhwan mengucapkan selamat atas hari jadi Muslimat Nahdlatul Ulama yang ke-78, serta mendoakan agar organisasi ini terus eksis dalam membangun ketahanan keluarga dan memperkuat ketahanan nasional.

“Keberadaan Muslimat NU di Tulang Bawang sangat patut diapresiasi karena kontribusi mereka di bidang keagamaan, pendidikan, kesehatan, dan sosial sangat signifikan,” ujar Ikhwan.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Hadiri Hari Lahir Muslimat NU ke-78, Ini Harapan Pj Bupati Tulang Bawang  Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia berharap program-program Muslimat NU dapat terus dipertahankan dan dikembangkan demi kemaslahatan masyarakat. Selain itu, Pemerintah Daerah Tulang Bawang siap menerima ide dan masukan dari NU untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

BACA JUGA :  Allahu Akbar, Palestina Merdeka

“Mari kita terus bersinergi dan berkolaborasi. Dengan dukungan warga NU, kita bisa mewujudkan Tulang Bawang sebagai Kabupaten UDANG MANIS (Unggul, Damai, Aman, Nyaman, Guyub, Mandiri, Agamis, Natural, Inovatif, Sejahtera),” tutupnya.

Acara tersebut juga dihadiri oleh Pj. Ketua TP PKK Kab. Tuba, Asisten Bidang Pemerintahan & Kesra, Kepala Badan Kesbangpol, Kepala Diskominfo, Kasat Pol PP, Kepala Dishub, Kabag Kesra, Kabag SDA, dan Camat Penawar Aji.

Penulis : Nafian Faiz

Sumber Berita : Diskominfo Tulang Bawang

Berita Terkait

PT. STM Sampaikan Hak Jawab Terkait Pemberitaan Suara Utama
Musyawarah Pemilihan Kepengurusan BKM Masjid Al-Islamiyah Tahun 2025-2027 Berjalan Lancar
Diakhiri Karir sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Segini Gaji STY per Bulan
Refleksi Akhir Tahun 2024 untuk Penanganan Bencana di Provinsi Sumatera Utara
Tahun Baru, Semangat Baru, Pemimpin Baru!
Menulis Serenyah ‘Kerupuk’, Bagimana Langkahnya?
SMK Darul Falah Tanggamus Raih Akreditasi A dari BAN-PDM
Asosiasi Dosen Indonesia (ADI) Support GEMAS
Berita ini 266 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 11:05 WIB

PT. STM Sampaikan Hak Jawab Terkait Pemberitaan Suara Utama

Senin, 6 Januari 2025 - 23:55 WIB

Diakhiri Karir sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Segini Gaji STY per Bulan

Kamis, 2 Januari 2025 - 18:01 WIB

Refleksi Akhir Tahun 2024 untuk Penanganan Bencana di Provinsi Sumatera Utara

Kamis, 2 Januari 2025 - 08:39 WIB

Tahun Baru, Semangat Baru, Pemimpin Baru!

Rabu, 1 Januari 2025 - 16:47 WIB

Menulis Serenyah ‘Kerupuk’, Bagimana Langkahnya?

Rabu, 1 Januari 2025 - 13:27 WIB

SMK Darul Falah Tanggamus Raih Akreditasi A dari BAN-PDM

Rabu, 1 Januari 2025 - 12:18 WIB

Asosiasi Dosen Indonesia (ADI) Support GEMAS

Rabu, 1 Januari 2025 - 06:28 WIB

Teng..! Pengadilan Negeri Bangko Resmi Pilih LBH PK Sebagai Pengurus POSBAKUM TA 2025

Berita Terbaru

Artikel

Nikah Siri Dalam Pandangan Islam Dan Hukum Negara

Selasa, 7 Jan 2025 - 15:23 WIB

Nasional

Indonesia Resmi Masuk Anggota Penuh BRICS

Selasa, 7 Jan 2025 - 12:24 WIB

Nasional

Tanah dan Akibat Pencemarannya

Selasa, 7 Jan 2025 - 12:21 WIB

H. Syamsunie Carsel HR ( Dosen Universitas Mega Resky Makassar

Artikel

KESAMRAUTAN DUNIA KAMPUS

Selasa, 7 Jan 2025 - 11:53 WIB

Kendaraan angkut PT. STM Halteng

Berita Utama

PT. STM Sampaikan Hak Jawab Terkait Pemberitaan Suara Utama

Selasa, 7 Jan 2025 - 11:05 WIB