Outing Class Rajawali Road To Sejarah, SMP IT Al Kautsar Field Trip di Sejumlah Tempat Bersejarah

- Writer

Jumat, 28 Oktober 2022 - 13:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siswa dan Guru SMP IT AL Kautsar di Monumen Mandala

Siswa dan Guru SMP IT AL Kautsar di Monumen Mandala

SUARA UTAMA, Makassar – SMP IT Al Kautsar Makassar bekerjasama dengan Lembaga Citra Muda Rajawali melaksanakan kegiatan Outing Class Rajawali Road To Sejarah Tahun Ajaran 2022/2023, pada hari Kamis (27/10/2022) di beberapa tempat bersejarah di kota Makassar dan Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.

Tempat-tempat yang dikunjungi para guru dan siswa dimulai dari Monumen Mandala Pembebasan Irian Barat, kemudian menuju ke Museum Karaeng Pattingalloang-Benteng Somba Opu, Makam Sultan Hasanuddin, dan berakhir di Museum Balla Lompoa.

Foto: Doc. Pribadi/ Siswa dan Guru SMP IT AL Kautsar Makassaar saat di Museum Pattingalloang-Benteng Somba Opu
Siswa dan Guru SMP IT AL Kautsar Makassaar saat di Museum Pattingalloang-Benteng Somba Opu

Kegiatan Outing Class ini bertujuan agar peserta didik dapat lebih mengapresiasikan pembelajaran ke dalam tindakan nyata, mengenal lebih jelas tentang sejarah dan budaya nasional, dan melakukan kunjungan wisata melalui model pembelajaran di luar kelas.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Outing Class Rajawali Road To Sejarah, SMP IT Al Kautsar Field Trip di Sejumlah Tempat Bersejarah Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Sekolah SMP IT Al Kautsar, A. Mardiyah, S.Pd menyatakan “Outing clas Rajawali Road To Sejarah ini merupakan program pemerintah Kota Makassar, yang dapat menunjang pembelajaran siswa SMP IT Al Kautsar dalam suasana pembelajaran di luar kelas”.

BACA JUGA :  Pj. Wali Kota Lepas Atlet Kontingen Mengikuti Porprovsu XI, Tahun 2022

Selanjutnya pada akhir kegiatan, diadakan games yang diikuti oleh seluruh siswa. Beberapa siswa yang mendapat hadiah mengatakan, “Outing class hari ini seru, saya dapat menulis, berforto dan membuat video perjalanan selama kegiatan outing class,” ucap Latifah.

Kemudian Syahrani, yang juga memenangkan kuis dari Crew Rajawali Road To Sejarah mengatakan “semoga kedepannya akan ada lagi hal baru yang dapat digali, dan dapat mengeksplor lagi tempat wisata sejarah yang lainnya di Sulawesi Selatan”.

Demikian Press Release Outing Class Rajawali Road To Sejarah SMP IT Al Kautsar Makassar, TA. 2022/2023 ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.(*)

Berita Terkait

Tiga Hari Belajar Bisnis dengan Hati: SPC Jawa Timur Batch 5 Dibuka di Malang
Inkubasi Bisnis Wiji Unggul 2024 Ditutup dengan Sukses: UMKM Tangguh dan Adaptif
Miris, Masyarakat Kecewa Bayar Air PDAM Terdouble
Dampak kenaikan UMK 2025 dan Ancaman PHK
TM Wisuda dan Khataman XXXIII Santri Al-Qur’an LPPTKA-BKPRMI Surabaya Berlangsung Lancar
Sukses Yaaa…!!! Ingat, Baca Doa dan Jujur, Jangan Ngepek..Jangan Nyontek dan Jangan Kerjasama
Kontroversi Pengalihan Sentra UMKM ke Dekranasda: Respons DPRD Tanggamus Dinanti
Subdit PAI pada PTU Kementerian Agama RI bersama Persatuan Dosen Agama Nahdlatul Ulama Nusantara Menggelar Penguatan Moderasi Beragama bagi Dosen PAI pada PTU 2024
Berita ini 96 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 13 Desember 2024 - 11:12 WIB

Tiga Hari Belajar Bisnis dengan Hati: SPC Jawa Timur Batch 5 Dibuka di Malang

Kamis, 12 Desember 2024 - 11:01 WIB

Inkubasi Bisnis Wiji Unggul 2024 Ditutup dengan Sukses: UMKM Tangguh dan Adaptif

Selasa, 10 Desember 2024 - 11:23 WIB

Miris, Masyarakat Kecewa Bayar Air PDAM Terdouble

Senin, 9 Desember 2024 - 16:25 WIB

Dampak kenaikan UMK 2025 dan Ancaman PHK

Senin, 9 Desember 2024 - 11:30 WIB

TM Wisuda dan Khataman XXXIII Santri Al-Qur’an LPPTKA-BKPRMI Surabaya Berlangsung Lancar

Jumat, 6 Desember 2024 - 11:13 WIB

Sukses Yaaa…!!! Ingat, Baca Doa dan Jujur, Jangan Ngepek..Jangan Nyontek dan Jangan Kerjasama

Rabu, 4 Desember 2024 - 16:31 WIB

Kontroversi Pengalihan Sentra UMKM ke Dekranasda: Respons DPRD Tanggamus Dinanti

Rabu, 4 Desember 2024 - 15:42 WIB

Subdit PAI pada PTU Kementerian Agama RI bersama Persatuan Dosen Agama Nahdlatul Ulama Nusantara Menggelar Penguatan Moderasi Beragama bagi Dosen PAI pada PTU 2024

Berita Terbaru

Artikel

Jangan Jadikan Suamimu Tahanan Kota

Sabtu, 14 Des 2024 - 10:31 WIB

Hukum

Wartawan Jadi Korban Penipuan Belanja Kamera Online

Sabtu, 14 Des 2024 - 08:02 WIB

Artikel

Pentingnya Kejujuran : Sebuah Tinjauan Berdasarkan Hadis

Jumat, 13 Des 2024 - 18:50 WIB