Siswa SMP YPPK Bawakan Koor Bernuansa Budaya di Gereja St Michael Intan Jaya

- Writer

Selasa, 25 April 2023 - 18:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana Umat setelah perayaan misa Jumad Agung di gereja St.Micahel Bilogai, Intan Jaya, Papua Tengah

Suasana Umat setelah perayaan misa Jumad Agung di gereja St.Micahel Bilogai, Intan Jaya, Papua Tengah

SUARA UTAMA, INTAN JAYA – Siswa – Siswi SMP YPPK Bilogai dan Bilai membawakan koor bernuansa budaya pada Perayaan Misa Minggu Paskah ke – III di Gereja St Micahel Biologi, Intan Jaya, Minggu, (23/04/2023).

Perayaan Ekaristi yang dipimpin langsung oleh Pastor Dekan Dekenat Moni_Puncak, P.Yanuarius Yance, W. Yogi, Pr. terlihat memiliki warna tersendiri dibandingkan misa biasa.

Dengan menggenakan pakaian dan lagu-lagu bernuansa budaya Papua Tengah, umat yang ikut dalam misa terlihat begitu semangat mengikuti prosesi misa.

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 Siswa SMP YPPK Bawakan Koor Bernuansa Budaya di Gereja St Michael Intan Jaya Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

Badan Penggurus Gereja Setempat (BPGS), Stevanus Sondegau dalam penggumumannya menyampaikan pujian kepada siswa-siswi dan guru yang telah menanggung lagu dan doa dengan cara khusus.

“Perayaan ini tidak seperti biasanya. Kita harus mempertahankan budaya, terutama anak sekolah sebagai generasi penerus,” ujar Stevanus menyambut tepuk tangan yang meriah dari seluruh umat.

Pastor Yanuarius Yogi, Pr berharap agar tetap dikembangkan dan dipertahankan sebagai pengembangan karakter.

BACA JUGA :  Netralitas Bawaslu diragukan di Batubara Tahun 2024

“Kegiatan seperti ini adalah bagian dari  program Penggurus Sekolah Wilayah (PSW) Intan Jaya di lingkungan YPPK di Kabupaten Intan Jaya,”kata Pastor Yance.

“Semua sekolah yayasan di bawah YPPK dapat melakukan kegiatan-kegiatan positif guna pengembangan karakter”,harap Yance yang juga adalah Ketua PSW YPPK Intan Jaya.

Tanggungan  misa dipandu langsung oleh para guru SMP YPPK Bilogai dan Bilai juga organis mengiringi lagu dalam perayaan koor oleh Adolpius Sondegau. Tanggungan kali ini mendapat pujian dari semua umat dan berharap agar dapat dipertahankan.

Misa inkulturasi adalah suatu transformasi kebudayaan otentik yang dimiliki oleh umat dalam suatu ritus liturgi peribadatan umat Kristen Katolik.

Dengan misa semacam ini umat semakin mampu mencintai budaya asal dan  menghayati iman Katolik tanpa harus kehilangan identitasnya.

Misa inkulturatif yang dibawakan oleh siswa-siswa juga dipandang sebagai cara pembentukan karakter.

 

Berita Terkait

Sah! Lucky Hakim-Syaefudin Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Kabupaten Indramayu
Pengesahan Sepihak Ketua BPD Desa Madula Diduga Langgar Prosedur, LSM Soroti Pelanggaran Hukum
Revitalisasi Pasar Simpang Pematang: Harapan Baru untuk Perekonomian Mesuji
Apresiasi Masyarakat Indonesia Pasca Hasil Pemilu 2024!
Pengadilan Negeri Bangko Gelar Penandatanganan Perjanjian Kerjasama POSBAKUM dengan LBH PK 
Milad Akbar dan Silaturahmi Nasional: Momen Bersama Membangun Peradaban
Tumpahan Batu Bara di Pulau Popole: Seruan Keadilan Lingkungan dan Transparansi Perusahaan
Truk Angkut Rangka Baja Tanpa Izin, LSM Soroti Pengabaian Aturan Hukum
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 20:03 WIB

Sah! Lucky Hakim-Syaefudin Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Kabupaten Indramayu

Kamis, 9 Januari 2025 - 19:02 WIB

Pengesahan Sepihak Ketua BPD Desa Madula Diduga Langgar Prosedur, LSM Soroti Pelanggaran Hukum

Kamis, 9 Januari 2025 - 18:12 WIB

Revitalisasi Pasar Simpang Pematang: Harapan Baru untuk Perekonomian Mesuji

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:26 WIB

Apresiasi Masyarakat Indonesia Pasca Hasil Pemilu 2024!

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:23 WIB

Milad Akbar dan Silaturahmi Nasional: Momen Bersama Membangun Peradaban

Rabu, 8 Januari 2025 - 19:39 WIB

Tumpahan Batu Bara di Pulau Popole: Seruan Keadilan Lingkungan dan Transparansi Perusahaan

Rabu, 8 Januari 2025 - 16:45 WIB

Truk Angkut Rangka Baja Tanpa Izin, LSM Soroti Pengabaian Aturan Hukum

Rabu, 8 Januari 2025 - 11:25 WIB

Emak-Emak Belum Bisa Renang ??? Yuk Ikut MSS, Komunitas Belajar Renang Gratis bagi Muslimah Hijabers

Berita Terbaru

Artikel

Apresiasi Masyarakat Indonesia Pasca Hasil Pemilu 2024!

Kamis, 9 Jan 2025 - 17:26 WIB