8 Kabupaten Asosiasi Bupati se-Pegunungan Tengah Papua sumbangkan 4 miliar untuk acara Syukuran

- Jurnalis

Senin, 21 November 2022 - 17:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARA UTAMA, WAMENA – Ketua Assosiasi Bupati se-Pegunungan Tengah Papua, Didimus Yahuli, manyatakan asosiasi yang terdiri dari 8 kabupaten, telah menyumbangkan dana masing-masing Rp 500 juta untuk acara syukuran terbentuknya Provinsi Papua Pegunungan. “Total 4 miliar untuk menyukseskan acara pesta bakar batu atau pesta rakyat di Provinsi Papua Pegunungan ini,” Katanya, saat ditemui di Wamena pada Senin (21/11/2022).

BACA :  Hari ini, 40 Peserta Sukses Ikuti Pelatihan Keuangan bersama Coach Yuniati dan Coach M.Ghifari

Lanjutnya, asosiasi telah menyiapkan kantor gubernur serta rumah dinas untuk pejabat gubernur, dan semua yang dibutuhkan oleh pejabat gubernur.

“Tuhan telah memberikan suatu peluang dan berkat besar untuk kita dan anak cucu kita semua. Kita juga akan terima pejabat gubernur secara bersama,” Katanya.

Ia juga berpesan, bahwa dalam acara ini tidak ada perbedaan kelompok serta tidak boleh terjadi pro dan kontra, semua orang harus menerimanya dengan damai dan tenang.

“Mari mempersiapkan diri dengan baik untuk menghadapi tantangan yang lebih besar, dalam artian mereka harus siap maju di berbagai bidang contohnya, maju di DPR provinsi, DPR kota atau kabupaten, dan DPR RI pusat maupun jabatan di bidang politik serta di birokrat lainnya,” Katanya. (*)

BACA :  Membongkar Rahasia Menjadi Guru Unggul di Era Revolusi 5.0: "How To Be Great Teacher"

 

Berita Terkait

Perangi Tukang Parkir Liar Malak Uang, Warga Minta Dishub Tertibkan
Berlibur di Pulau Dewata Bali, Guest House Paradise Inn Legian Pilihan Terbaik tuk Bersantai
Dinas Pertanian Dan Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Timur, Laksanakan Pelatihan Genta Organik 
Santri di Ponpes Nurul Atfal Banyak yang Mengalami Sakit dan Dipulangkan, Kondisi Pesantren Sepi
Rapat Koordinasi KeHumasan Di Lingkungan LLDikti Wilayah III Tahun 2024 “Sinergi KeHumasan Perguruan Tinggi Dengan LLDikti Wilayah III Dalam Rakor KeHumasan Tahun 2024”
FORMASI Enrekang Kembali Menyalurkan Bantuan Tunai Puluhan Juta Rupiah untuk Palestina
Kurangnya Perhatian Pemkab, Begini Kondisi Jalan di Desa Tanjung Dalam Kecamatan Lembah Masurai
Halal Bihalal AR Learning Center dan Suara Utama Gandeng Pakar Hipnoterapi dan Kolonel AD
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 02:14 WIB

Perangi Tukang Parkir Liar Malak Uang, Warga Minta Dishub Tertibkan

Jumat, 26 April 2024 - 18:27 WIB

Berlibur di Pulau Dewata Bali, Guest House Paradise Inn Legian Pilihan Terbaik tuk Bersantai

Jumat, 26 April 2024 - 13:25 WIB

Dinas Pertanian Dan Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Timur, Laksanakan Pelatihan Genta Organik 

Jumat, 26 April 2024 - 09:54 WIB

Santri di Ponpes Nurul Atfal Banyak yang Mengalami Sakit dan Dipulangkan, Kondisi Pesantren Sepi

Rabu, 24 April 2024 - 12:35 WIB

Rapat Koordinasi KeHumasan Di Lingkungan LLDikti Wilayah III Tahun 2024 “Sinergi KeHumasan Perguruan Tinggi Dengan LLDikti Wilayah III Dalam Rakor KeHumasan Tahun 2024”

Selasa, 23 April 2024 - 22:47 WIB

FORMASI Enrekang Kembali Menyalurkan Bantuan Tunai Puluhan Juta Rupiah untuk Palestina

Selasa, 23 April 2024 - 13:54 WIB

Kurangnya Perhatian Pemkab, Begini Kondisi Jalan di Desa Tanjung Dalam Kecamatan Lembah Masurai

Senin, 22 April 2024 - 23:07 WIB

Halal Bihalal AR Learning Center dan Suara Utama Gandeng Pakar Hipnoterapi dan Kolonel AD

Berita Terbaru

Berita Utama

Perangi Tukang Parkir Liar Malak Uang, Warga Minta Dishub Tertibkan

Sabtu, 27 Apr 2024 - 02:14 WIB