Sambut Hari Bhayangkara ke-78, Polres Merangin Gelar Upacara Ziarah dan Tabur Bunga di TMP Patriot Bhakti Bangko

- Writer

Senin, 24 Juni 2024 - 12:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARA UTAMA,Merangin – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78, Polres Merangin melaksanakan upacara ziarah rombongan dan tabur bunga di TMP Patriot Bhakti Bangko, Senin (24/6/2024).

Upacara ziarah makam pahlawan tersebut dipimpin oleh Kapolres Merangin AKBP Ruri Roberto diikuti oleh Para Pejabat Utama, Para Kapolsek, Para Perwira dan Personel Polres Merangin

Kapolres mengatakan bahwa, ziarah makam pahlawan dan tabur bunga adalah bentuk penghormatan terhadap jasa para pahlawan bangsa.

“Dengan cara menghargai jasanya maka kita akan tumbuh dan tangguh menjadi bangsa yang besar dan maju,” ujar Kapolres

Kapolres menekankan bahwa sebagai generasi penerus bangsa, semangat juang para pahlawan harus menjadi inspirasi untuk terus melanjutkan pembangunan bangsa.

“Kita selaku Bhayangkara harus bisa menghargai dengan cara menjalankan tugas sehari-hari dengan sebaik-baiknya dan menjadi insan Polri yang presisi,” ujarnya

Penulis : Ady Lubis

Sumber Berita : Polres Merangin

Berita Terkait

Mega Kasus BUMN: Harapan Reformasi vs Krisis Kepercayaan Publik ?
Sambut Bulan Suci Ramadhan, HMI Cabang Sumenep Bagikan Takjil Gratis
Ketua PC SPPP SPSI membantah tuduhan kades Sungai Cambai
Membongkar Borok Pengelolaan Dana BOS di SMAN 6 Merangin, Siapa Saja yang Bakal Terbidik..?
Metamorfosis Alam: Perubahan Ajaib pada Tanaman, Hewan, dan Manusia
Komunitas BTN Gelar Santunan Yatim dan Dhuafa di Surabaya, Sambut Ramadhan dengan Berbagi
Menjaga Terang di Bulan Ramadan, GM PLN UIT JBB Siaga di Garda Terdepan
Penanganan Kasus Pemerkosaan Anak di Bawah Umur di Kabupaten Lumajang Dinilai Lamban
Berita ini 62 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:57 WIB

Mega Kasus BUMN: Harapan Reformasi vs Krisis Kepercayaan Publik ?

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:55 WIB

Sambut Bulan Suci Ramadhan, HMI Cabang Sumenep Bagikan Takjil Gratis

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:16 WIB

Membongkar Borok Pengelolaan Dana BOS di SMAN 6 Merangin, Siapa Saja yang Bakal Terbidik..?

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:40 WIB

Metamorfosis Alam: Perubahan Ajaib pada Tanaman, Hewan, dan Manusia

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:46 WIB

Komunitas BTN Gelar Santunan Yatim dan Dhuafa di Surabaya, Sambut Ramadhan dengan Berbagi

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:19 WIB

Menjaga Terang di Bulan Ramadan, GM PLN UIT JBB Siaga di Garda Terdepan

Selasa, 11 Maret 2025 - 06:55 WIB

Penanganan Kasus Pemerkosaan Anak di Bawah Umur di Kabupaten Lumajang Dinilai Lamban

Senin, 10 Maret 2025 - 23:03 WIB

“OPLOSAN PERTAMINA 2018-2023: Skandal yang Menghancurkan Harapan dan Mencederai Rakyat”

Berita Terbaru

Berita Utama

Mega Kasus BUMN: Harapan Reformasi vs Krisis Kepercayaan Publik ?

Rabu, 12 Mar 2025 - 23:57 WIB