KKG PAI SD Sumbawa Barat Gelar Lokakarya Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka

- Writer

Rabu, 21 Agustus 2024 - 20:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka (Abdul Khalik/SUARA UTAMA)

FOTO : Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka (Abdul Khalik/SUARA UTAMA)

SUARA UTAMA, Jereweh – Sebagai bagian dari upaya peningkatan kompetensi guru PAI SD dalam mengimplementasikan Kurikulum Merdeka, Kelompok Kerja Guru Pendidikan Agama Islam Sekolah Dasar (KKG PAI SD) Kabupaten Sumbawa Barat mengadakan lokakarya penyusunan perangkat pembelajaran.

Acara ini berlangsung pada 31 Juli 2024 di SDN Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB).

Kesempatan Menjadi Kaperwil, Kabiro, Kontributor, Jurnalis, Wartawan, dan Penulis Redaksi Suara Utama & Ini Kabar. FOTO: Pamflet Poster RSU & RED-IK/CP 081232729720 (Andre Hariyanto/SUARA UTAMA)
Kesempatan Menjadi Kaperwil, Kabiro, Kontributor, Jurnalis, Wartawan, dan Penulis Redaksi Suara Utama & Ini Kabar. FOTO: Pamflet Poster RSU & RED-IK/CP 081232729720 (Andre Hariyanto/SUARA UTAMA)

Lapor Abdul Khalik, S.Pd.I selaku Kaperwil Suara Utama Provinsi NTB kepada redaksi, Rabu (21/08/2024).

ADVERTISEMENT

IMG 20240411 WA00381 KKG PAI SD Sumbawa Barat Gelar Lokakarya Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka Suara Utama ID Mengabarkan Kebenaran | Website Resmi Suara Utama

SCROLL TO RESUME CONTENT

FOTO : Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka (Abdul Khalik/SUARA UTAMA)
FOTO : Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka (Abdul Khalik/SUARA UTAMA)

Dalam sambutannya, H. Muhammad Said, S.Ag., M.Pd.I., selaku Korwas dan Pengawas PAI, menekankan pentingnya partisipasi aktif dalam kegiatan KKG, yang tidak hanya sebagai wadah berbagi praktik baik, tetapi juga sebagai ajang silaturahmi antar-guru PAI.

BACA JUGA :  Diduga Kram Saat Berenang, Remaja 20 Tahun Tenggelam di Kolam Renang Setya Fan

“Perlu diperhatikan semua kalau kelengkapan administrasi pembelajaran sangat penting dalam menunjang pelaksanaan supervisi yang akan datang,” terangnya.

Ketua KKG PAI SD, Abdurrahim, S.Pd.I., menyampaikan bahwa lokakarya ini bertujuan menghasilkan perangkat pembelajaran yang lengkap, mulai dari tujuan pembelajaran hingga penyusunan modul ajar. Pemateri, Abdul Khalik, S.Pd.I., memaparkan materi secara interaktif melalui diskusi, tanya jawab, dan demonstrasi.

FOTO : Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka (Abdul Khalik/SUARA UTAMA)
FOTO : Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka (Abdul Khalik/SUARA UTAMA)

Lokakarya berjalan lancar dan menghasilkan perangkat pembelajaran yang siap digunakan oleh para guru PAI SD di Sumbawa Barat. Peserta berharap kegiatan semacam ini dapat rutin diselenggarakan demi meningkatkan kualitas pengajaran di sekolah-sekolah.

Penulis : Abdul Khalik

Editor : Mas Andre Hariyanto

Sumber Berita : Wartawan Suara Utama

Berita Terkait

GSG Yusuf Jaiz Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an, Bupati Tanggamus Tegaskan Komitmen Pembangunan
Bunga : Keindahan dan Makna di Balik Kelopaknya
Integritas Akademik Disertasi Bahlil Lahadalia
Seputar Ifan Seventeen Dirut PFN
Raibnya BLT-DD Warga Sukawangi, Keluarga Masriah Tempuh Jalur Hukum: “Kami Butuh Kepastian!”
Muqaddimah Ibnu Khaldun: Filsafat Sejarah dan Siklus Kehancuran Peradaban
Seminar Hukum dan Peluncuran Lembaga Bantuan Hukum Justice Nusantara MPK
Bank Jatim Kraksaan Siapkan Ruangan khusus Demi Mempermudah Pelayanan bagi Nasabah kredit Properti, Multiguna dan mikro. 
Berita ini 170 kali dibaca
Lokakarya KKG PAI SD Sumbawa Barat: Meningkatkan Kompetensi Guru dalam Penyusunan Perangkat Pembelajaran Kurikulum Merdeka

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:00 WIB

GSG Yusuf Jaiz Gelar Peringatan Nuzulul Qur’an, Bupati Tanggamus Tegaskan Komitmen Pembangunan

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:32 WIB

Bunga : Keindahan dan Makna di Balik Kelopaknya

Rabu, 19 Maret 2025 - 15:21 WIB

Integritas Akademik Disertasi Bahlil Lahadalia

Rabu, 19 Maret 2025 - 09:35 WIB

Raibnya BLT-DD Warga Sukawangi, Keluarga Masriah Tempuh Jalur Hukum: “Kami Butuh Kepastian!”

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:53 WIB

Muqaddimah Ibnu Khaldun: Filsafat Sejarah dan Siklus Kehancuran Peradaban

Selasa, 18 Maret 2025 - 20:10 WIB

Seminar Hukum dan Peluncuran Lembaga Bantuan Hukum Justice Nusantara MPK

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:40 WIB

Bank Jatim Kraksaan Siapkan Ruangan khusus Demi Mempermudah Pelayanan bagi Nasabah kredit Properti, Multiguna dan mikro. 

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:52 WIB

Tingkatkan Operasional, PLN Lakukan Pemasangan Alat Proteksi Trafo di GIS Gandaria

Berita Terbaru

Berita Utama

Bunga : Keindahan dan Makna di Balik Kelopaknya

Rabu, 19 Mar 2025 - 20:32 WIB

Ilustrasi : Kelulusan wisuda di suatu kampus (Sumber : Freepik)

Artikel

Integritas Akademik Disertasi Bahlil Lahadalia

Rabu, 19 Mar 2025 - 15:21 WIB